Lowongan kerja Hotel Amanah Benua Cirebon
Hotel Amanah Benua merupakan Hotel Bintang 2 yang yang memiliki layanan terbaik dengan lokasi strategis di Cirebon.
Data Perusahaan yang membuka lowongan kerja:
Nama Perusahaan | Hotel Amanah Benua |
Alamat Perusahaan : | Jl. Ahmad Yani No.55, Kecapi, Kec. Harjamukti, Kota Cirebon |
Penempatan kerja : | Cirebon |
Tanggal penutupan : | Senin, 30 Januari 2022 |
Posisi lowongan kerja yang dibutuhkan:
- Operational Food & Beverage
Persyaratan:
- Pria
- Usia maksimal 30 tahun
- Pendidikan minimal SMA/Sederajat
- Fresh Graduate silahkan melamar
- Pengalaman min. 1 tahun di bidang F&B lebih disukai
- Menguasai masakan Indonesia
- Jujur, disiplin, mampu bekerja sama dalam team ataupun secara individu.
- Dapat segera bergabung
- Penempatan Hotel Amanah Benua, Cirebon
Operational Engineering
Persyaratan:
- Pria
- Usia maksimal 30 tahun
- Pendidikan minimal SMA/Sederajat
- Fresh Graduate silahkan melamar
- Pengalaman min. 1 tahun sebagai teknisi gedung
- Memiliki keahlian Elektrikal, Pipa & Ledeng
- Penempatan Hotel Amanah Benua, Cirebon
- Operational Security
Persyaratan:
- Pria
- Usia maksimal 30 tahun
- Tinggi minimal 170cm
- Postur tubuh proporsional, sehat jasmani dan rohani
- Berpenampilan menarik, tidak bertindik dan bertatto, tidak buta warna
- Pendidikan Min. SMU atau sederajat
- Memiliki sertifikasi sebagai Security Guard
- Memahami kegunaan dan pengoperasian CCTV.
- Memiliki kartu tanda anggota security
- Jujur, rajin dan bisa bekerja secara individu maupun secara team
CARA MELAMAR
silahkan kirim CV dan lamaran anda ke:
[email protected]
[email protected]
Atau kirimkan CV anda ke:
Hotel Amanah Benua
JI. Ahmad Yani No.55 Kecapi Kec. Harjamukti. Kota Cirebon